Minggu, 11 Desember 2011

ARAHAN DAN BIMBINGAN H. MINAN PASARIBU, SH.MM PADA APEL GABUNGAN

Wakil Bupati Labuhanbatu Utara (H. Minan Pasaribu, SH.MM) selaku pembina Apel Gabungan di Lapangan Kantor Bupati Kabupaten Labuhanbatu Utara. dalam arahan dan bimbingannya, kemampuan membaca (reading Literacy) anak-anak Indonesia sangat rendah bila dibandingkan dengan Negara-negara berkembang lainnya, bahkan dalam kawasan ASEAN sekalipu. IEA pada tahun 1992 dalam sebuah studi kemampuan membaca murid-murid Sekolah Dasar kelas IV pada 30 Negara di dunia menyimpulkan bahwa Indonesia menempati Urutan Ke 29 setingkat di atas Venezuela yang menempati peringkat terakhir pada urutan ke 30.
Data diatas relevan dengan hasil studi dari Vincent Grennary yang dikutip oleh World Bank sebuah laporan pendidikan "Education In Indonesia From Cricis To Recovery" tahun 1998. Hasil studi tersebut menunjukkan bahwa kemampuan membaca anak-anak kelas IV Sekolah Dasar kita hanya mampu meraih kedudukan paling akhir dengan nailai 51,7 serta Singapura  dengan nilai 74,0 dan Hongkong memperoleh 75,7, Apabila rendahnya minat dan kemampuan membaca masyarakat kita sebagaimana terwakili oleh anak-anak dalam beberapa penelitian diatas. maka dalam persaingan global kita akan selalu ketinggalan dengan sesama negara berkembang apalagi dengan Negara-negara maju lainnya, kita

Tidak ada komentar: